Panwaslu Kecamatan Bandar Negeri Suoh (BNS) Lampung Barat Dirikan Posko Pengawasan Pemilu Di 10 Pekon

Lampung Barat:Panwaslu Kecamatan Bandar Negeri Suoh (BNS) Kabupaten Lampung Barat Melaksanakan Salah satu Program Kerja tahun 2023 yaitu Pendirian Posko Pengawasan Pemilu di setiap Pekon di Lingkungan Kecamatan Bandar Negeri Suoh. Pendirian Posko Pengawasan Pemilu tersebut merupakan bagian dari Fasilitasi, Pendampingan dan Edukasi bagi Masyarakat agar Lebih Mudah dalam melakukan aduan, laporan dan mendapatkan Informasi…

Read More