AMP2K Buka Posko Pengaduan Kecurangan Seleksi PPPK Kab Madina

Panyabungan — publiknusantara.id. Sejumlah aktivis pemuda dan mahasiswa tergabung dalam AMP2K (Aliansi Mahasiswa Pemuda Pemantau Kebijakan Pemerintah) membuka Posko Pengaduan dugaan kecurangan seleksi penerimaan PPPK ( Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) Kab Madina Tahun 2024 dan Tahun 2023 kemaren. Hal tsb ditegaskan Ketua Presidium AMP2K Pajarr Rohman Nasution dalam rilis pers yang diterima redaksi (07/01)….

Read More