Diduga Tak Sesuai Standar Kenakan APD dan K3, Proyek Puskesmas Kranggan yang Dikerjakan CV Sukses Makmur Santosa Menuai Sorotan

PUBLIKNUSANTARA|MOJOKERTO, – Kegiatan pembangunan gedung di UPT Puskesmas Kranggan milik Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (PPKB) Kota Mojokerto, terkesan dikerjakan ngawur dan sembarangan oleh CV Sukses Makmur Santosa. Bukan tanpa alasan, hal ini dikarenakan para pekerja proyek saat melakukan aktivitas di lokasi, ditemukan masih banyak yang tidak menggunakan alat pelindung diri (APD) sesuai…

Read More