
Polres Sibolga Laksanakan Patroli Perintis Presisi, Cegah Kejahatan Jalanan
SIBOLGA — publiknusantara.id. Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) serta memastikan situasi tetap kondusif Pasca Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), Patroli Perintis Presisi Satuan Samapta Polres Sibolga, melaksanakan Patroli di malam hari. Patroli ini juga disertai dengan Dialogis bersama warga di berbagai titik strategis di wilayah seputaran Kota Sibolga, Sabtu (08/02/2025), sekira pukul 20.00…