FMPB Bersatu Aksi Demo, Kapolres Madina Mulai Hari ini Tidak Ada Lagi PETI di Madina

Madina — publiknusantara.id. Forum Mahasiswa Pemuda Bersatu Kabupaten Mandailing Natal (FMPB Madina) yang terdiri dari PMII, HMI,GMNI, Sapma PP Melakukan Aksi demo tolak Penambang tidak mempunyai izin (PETI) yang marak di wilayah Kotanopan. Jum’at (17/01) di Halaman Mapolres Madina. Dalam orasinya menolak keras aktifitas PETI yang merusak lingkungan. Ketua SAPMA PP Madina, Sarqawi kecewa atas…

Read More